Visi SMK Tri Dharma 2

MENCIPTAKAN TAMATAN YANG TERAMPIL DAN PROFESIONAL,SESUAI KEBUTUHAN DUNIA/DUNIA KERJA DALAM RANGKA MENYONGSONG ERA GLOBALISASI

Misi Smk Tri Dharma 2

1.MENYIAPKAN SISWA AGAR DAPAT MENJADI TENAGA KERJA YANG TERAMPIL DAN PRODUKTIF SERTA MAMPU MENGEMBANGKAN SIKAP PROFESIONAL.
2.MENYIAPKAN SISWA AGAR DAPAT MENYESUAIKAN PEKERJAAN MENGEMBANGKAN PROFESINYA.UNTUK MENGEMBANGKAN KESEJAHTERAAN PRIBADINYA DAN KESEJAHTERAAN UMUM SEJALAN DENGAN KERANGKA PEMBANGUNAN NASIONAL.

Kamis, 12 November 2009

hari pahlawan

Peringatan Hari Pahlawan

Bogor, 10 November 2009

Beberapa pelajar di Bogor kurang mengetahui tentang peringatan hari pahlawan pada hari selasa, 10 November 2009.
Seperti salah seorang mahasiswa dari Berlian Tourism Institute dan seorang pelajar SMP PGRI 8 mengatakan bahwa mereka kurang mengetahui perihal peringatan hari pahlawan. Mereka pun tidak ada yang mengetahui nama-nama pahlawan yang berasal dari Jawa Barat bahkan di antara mereka berdua tidak ada yang memperingati hari pahlawan dengan melakukan upacara.
Ketika kami tanyai tentang sikap mereka untuk membalas jasa-jasa para pahlawan seorang mahasiswa menjawab,”belajar untuk lebih meningkatkan pendidikan di Indonesia.” Sedangkan seorang pelajar SMP menjawab,” ingin memajukan Indonesia lebih baik.”
Hal tersebut mebuktikan bahwa para pelajar Indonesia kurang memahami makna dari peringatan hari pahlawan dan mereka seharusnya lebih memahami dan menghargai jasa-jasa para pahlawan yang telah memperjuangkan Indonesia sampai merdeka.
(Ana;sipah;Rezeki)

0 komentar:

Posting Komentar